Bincang Asyik Remaja Samarinda
Komunitas Literasi dan GPMB Kota Samarinda melaksanakan kegiatan Bincang asyik literasi remaja dengan tema "Nikmatnya Membaca, Asyiknya Menulis" pada Rabu pagi (15/3/2023) di Aula Kantor Perpustakaan dan Kearsipan Kota Samarinda.
Kegiatan dibuka dengan sambutan Kepala Kantor Perpustakaan dan Kearsipan Kota Samarinda bapak Erham Yusuf, kegiatan berlangsung dengan sangat antusias. Hal itu karena menariknya materi pembahasan yang sangat memotivasi audiens dalam bidang literasi remaja.
Adapun pemateri yang mengisi acara tersebut adalah bapak Mamat AS yaitu penulis dan penyair Samarinda, ibu Hj.Irmayanti pegiat literasi sekaligus guru di MTs Negeri Samarinda dan Rindyani Nur Fitria Salam sebagai penulis remaja di Kota Samarinda.
Diharapkan dari terlaksananya kegiatan ini. Semakin menambah minat baca dan menulis buku di kalangan remaja kota Samarinda. (ZFQ)
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Monitoring Kepala Kantor Kemenag Kota Samarinda
Senin, 28 April 2025 Kepala kantor Kementerian Agama Kota Samarinda melakukan monitoring Ujian Madrasah di MTs Negeri Samarinda
Halal bihalal & Silaturahmi Keluarga besar Kantor Kementerian Agama Kota Samarinda
Kamis, 17 April 2025, Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTs Negeri Samarinda menghadiri undangan Halal Bihalal yang diselenggarakan oleh Kantor Kementerian Agama Kota Samarinda. Acara
Simulasi Ujian Madrasah Tahun 2025
Peserta didik Kelas 9 MTs Negeri Samarinda melakukan simulasi Ujian Madrasah Tahun 2025 dengan dipandu oleh Panitia Ujian Madrasah.
MTQ Internasional Indonesia IV. Siswa MTs Negeri Samarinda Meraih Juara 1 Tahfidz 30 Juz
Alhamdulillah. Yasin Albarr, Siswa MTs Negeri Samarinda Kelas 8 merupakan salah satu delegasi Provinsi Kalimantan Timur yang mewakili Indonesia berhasil meraih Juara 1 MTQ Internasional
MTsN Samarinda memperingati sra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW
Peringatan perjalanan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW diisi tausiah oleh Ustadz Muhammad Yahya Al-Hafidz yang menyampaikan pentingnya berbakti kepada Orang tua terutama Ibu.
Upacara Bendera Hari senin 20-01-2025
Pelaksanaan Upacara bendera Hari Senin, Tanggal 20 Januari 2025 Pembina Upacara : Bapak Moh. Syafiudin, M.Pd Petugas Upacara : Kelas 8-2 Dilanjutkan pemberian apresiasi/penghargaan k